Mengapa Mendaftarkan Diri?
Agar dapat menggunakan beberapa layanan yang diberikan pada website ini, maka
pengunjung harus terlebih dahulu melakukan pendaftaran sebagai user.
Adapun beberapa layanan online yang didapatkan antara lain:
- Melakukan penelusuran permintaan PPID
- Melakukan pengajuan layanan bantuan Hibah
- Beberapa layanan yang akan ditambahkan pada masa mendatang
Penggunaan fasilitas di sini terikat dengan aturan perundang-undangan yang berlaku,
sehingga diharapkan bagi anda untuk menggunakannya dengan baik dan benar.
Tentang Kebenaran Isian Data
Kami membutuhkan isian data yang benar, karena terhadap setiap registrasi
akan ada beberapa proses verifikasi yang dilakukan. Kegagalan melakukan pengisian hanya
akan berakibat pengajuan registrasi anda akan kami tolak.